
Viral
Ancaman Bagi Penguasa yang Menipu Rakyatnya, Ini Peringatan Tegas dalam Hadis Nabi
DISINIAJA.CO – Dalam Islam, kepemimpinan atau penguasa bukanlah sekadar posisi kekuasaan, melainkan amanah yang harus dijalankan dengan penuh tanggung jawab. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam