Entertainment

Heboh, Kabar Syahrini Hamil Hingga Momentum Kehidupan Glamor

DISINIAJA.CO – Syahrini, sosok diva tanah air yang selalu mencuri perhatian publik, kembali menjadi sorotan setelah dikabarkan hamil.

Kabar bahagia Syahrini itu membuat kehidupan glamornya semakin menarik untuk diikuti.

Salah satu momen terbaru yang berhasil diperoleh oleh kamera adalah saat Syahrini menikmati sarapan di Singapura, dengan latar belakang pemandangan indah dari lantai atas.

Bersama suaminya, Syahrini dikabarkan hamil

Kehamilan Syahrini bukanlah hal yang hanya menjadi perbincangan biasa.

 

Pasangan selebriti, Syahrini dan Reino Barack, telah menikah selama lima tahun sejak 27 Februari 2019.

Kehadiran sang buah hati tentu dinanti-nantikan oleh keluarga dan kerabat mereka.

Foto-foto yang diunggah oleh Syahrini bersama sang suami, Reino Barack, membuat publik semakin penasaran.

Salah satu foto menunjukkan perut Syahrini yang mulai membesar, jelas menandakan kehamilannya.

Respons dari para netizen pun tidak terelakkan, terutama dari para pengikutnya dan juga tokoh terkenal seperti MUA kondang, Bennu Sorumba.

Rumah tangga Syahrini dan Reino Barack selama ini selalu terlihat harmonis dan penuh kebahagiaan.

Meskipun begitu, kehadiran buah hati yang dinantikan akan menjadi tambahan kebahagiaan tersendiri bagi pasangan ini.

Kehamilan Syahrini tidak hanya menjadi kabar gembira bagi keluarga dan penggemar, tetapi juga menjadi bahan pembicaraan hangat di kalangan publik.

Semoga kabar kebahagiaan dan keberkahan selalu menyertai langkah-langkah Syahrini dan Reino Barack dalam menjalani perjalanan kehidupan mereka.

Indah Ramadhani

Recent Posts

Grind Boys Buka Warkopolim! Warkop Kekinian dengan Menu Unik ala Konten Viral

DISINIAJA.CO - Gebrakan baru nih dari Grind Boys! Setelah sukses bikin program Ramadan yang viral,…

2 days ago

Ramah Lingkungan, Cek Lokasi Water Station di 7 Halte TransJakarta

DISINIAJA.CO - Jakarta makin ramah lingkungan, nih! ParagonCorp bareng TransJakarta dan PAM Jaya resmi menghadirkan…

2 days ago

Ziva Magnolya Pamer Foto Jadul Waktu TK, Netizen: Mukanya Gak Pernah Berubah

DISINIAJA.CO - Siapa nih yang ngefans sama suara emasnya Ziva Magnolya? Baru-baru ini, penyanyi jebolan…

3 days ago

Viral Marshanda Ikut Melukat di Bali, Begini Hukum Melukat Menurut Islam

DISINIAJA.CO - Sobat, nama Marshanda lagi jadi sorotan nih di jagat maya. Artis yang kerap tampil…

3 days ago

Jadwal Resmi Timnas Indonesia vs China dan Jepang, Dua Laga Hidup-Mati Menuju Piala Dunia 2026

DISINIAJA.CO -  FIFA resmi merilis jadwal dua laga krusial Timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi…

3 days ago

Cocote Tonggo, Film Komedi Khas Solo Siap Tayang 15 Mei 2025 di Bioskop

DISINIAJA.CO - Kabar seru datang dari dunia perfilman Indonesia! SKAK Studios berkolaborasi dengan Tobali Film…

3 days ago